5 Jus Bisa Mengatasi Susah Tidur atau Insomnia

5 Jus Bisa Mengatasi Susah Tidur atau Insomnia, foto : google - Republika.co.id --

Lahat pos - Gangguan tidur bukan hanya membuat tidak nyaman dan lesu keesokan harinya. Hal ini juga dapat memengaruhi kesehatan emosional dan fisik.

Insomnia disebabkan oleh banyak faktor dan belum ada satu pun obat yang secara ajaib dapat membantu Bunda mendapatkan tidur yang dibutuhkan. Namun, beberapa resep jus bisa mengatasi masalah susah tidur.

Melansir dari laman hopkins medicine, sulit tidur berdampak negatif pada ingatan, konsentrasi, dan suasana hati, serta meningkatkan risiko depresi, obesitas, diabetes tipe-2, penyakit jantung, dan tekanan darah tinggi.

Untungnya, ada perbaikan alami dan mudah yang dapat meningkatkan kualitas tidur. Tidak selalu perlu mendapatkan resep obat tidur karena ada beberapa jus yang bisa dikonsumsi.

BACA JUGA:6 Merk Slow Juicer Terbaik Oktober Tahun 2024, Bisa Bikin Jus Sehat dan Lezat

1. Jus pepaya

Bahan:

1 buah pepaya muda, kupas dan buang bijinya

1 buah mentimun ukuran sedang, tidak diupas

1 buah apel hijau, tidak dikupas

Segenggam daun mint

1 sdt madu mentah

1 sdt bubuk kayu manis

Cara membuat:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan