VinFast Kembali Memperluas EV di Indonesia, Lewat Peluncuran Resmi VF 6

VinFast VF 6 yang resmi meluncur di Indonesia, Ket Foto : sumber Instagram @indra_fathan--
Lahat Pos - Setelah sukses dengan VF 3 dan VF 5, VinFast kembali memperluas lini EV-nya di Indonesia lewat peluncuran resmi VF 6, SUV listrik ringkas yang menyasar keluarga muda urban.
Varian dan Harga OTR Jakarta
VF 6 Eco: 130 kW (174 hp), 250 Nm Hingga 480 km Rp384,9 juta
VF 6 Plus: 150 kW (201 hp), 310 Nm Sekitar 460 km Rp439,6 juta
Promo Menarik (hingga 30 Juni 2025) Cashback Rp20 juta
BACA JUGA:Hyundai Motor Co Hentikan Sementara Produksi Mobil Listrik Ioniq 5 dan Kona
Isi daya gratis di stasiun VinFast (V-GREEN) hingga Maret 2028
Aksesori senilai Rp13,35 juta gratis!
Dimensi dan Desain
Ukuran: 4.241 x 1.834 x 1.580 mm
- Wheelbase: 2.730 mm (lega untuk kelasnya) - Desain Eropa modern oleh Torino Design - Lampu LED berbentuk sayap khas VinFast - Velg sporty 18 inci
BACA JUGA:BYD dan Chery Genjot Penjualan Mobil Plug-In Hybrid di Eropa
- Filosofi desain: The Duality in Nature”
Interior dan Fitur Canggih