KORANLAPOS.COM - Ternyata inilah 5 kabupaten/kota di Indonesia yang banyak dikunjungi wisatawan asing dan terkenal hingga mancanegara. Intip yuk.
1. Bali.
Wilayah ini selalu banyak didatangi turis dari berbagai negara seperti Amerika Serikat, Canada, Meksiko, Rusia dan lainnya. Bali adalah tujuan wisata karena ada pantai nan indah dan mempesona.
2. DKI Jakarta
Ya daerah ini selalu pasti dikunjungi turis. Ibu kota negara Indonesia adalah paling banyak didatangi turis. Keindahan kota dan banyak tempat wisata kuliner, wisata alam, wisata belanja dan lainnya.
3. Bandung
Bandung adalah wilayah yang menjadi daya tarik turis. Wisata-wisata terkenal seperti Braga, Kampung Cai Ranca Upas, Kawah Putih Ciwidey, Lembang Park & Zoo dan Orchid Forest.
4. Padang
Padang adalah salah satu tujuan turis. Lokasinya yang penuh banyak budaya dan tempat wisata menjadikan lokasi yang sering dikunjungi turis dari negara-negara.
5. Yogyakarta
Nah wilayah Yogyakarta dikenal dengan daerah berbagai budaya yang sangat kental. Menjadikan salah satu tujuan turis mancanegara. Inilah wilayah di Indonesia yang dikunjungi turis. (*)
Baca juga berita :
Oh, Ternyata Inilah Alasan Spanyol Jadi Negara Membludaknya Turis
KORANLAPOS.COM - Oh, ternyata ini alasan Spanyol jadi negara kedua dengan wisatawan terbanyak di dunia.