12 Manfaat Buah Murbei untuk Kesehatan

Kamis 14 Mar 2024 - 11:17 WIB
Reporter : Elen
Editor : Elen

BACA JUGA: Tetap Layani Masyarakat Selama Ramadhan

9. Sehatkan otak

Konsumsi buah buahan beri seperti murbei dikaitkan dengan efek menguntungkan pada otak. Efek ini dikaitkan dapat membantu mencegah hilangnya ingatan yang berkaitan dengan usia dan perubahan lainnya. Murbei juga menyediakan kebutuhan kalsium otak dan menjaganya tetap sehat.

10. Kuatkan kekebalan tubuh

Murbei dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan dengan mengaktifkan makrofag melalui alkaloid yang ada di dalamnya. Makrofag menjaga sistem kekebalan tubuh waspada setiap saat. kandungan vitamin C pada murbei juga sangat bermanfaat untuk kesehatan. Ini dapat mencegah penyakit seperti pilek, flu, dan infeksi lainnya. Mulberi juga mengandung antosianin yang membantu mencegah peradangan.

11. Kuatkan tulang

Mulberi mengandung Vitamin K, kalsium, dan zat besi, yang merupakan kombinasi nutrisi terbaik untuk membangun tulang yang kuat. Nutrisi ini membantu mencegah tanda-tanda degradasi tulang dan mencegah gangguan tulang seperti osteoporosis, radang sendi, dan masalah tulang lainnya.

BACA JUGA:Waw! Ada Wisata Taman Apung

BACA JUGA:Tingkatkan Sinergitas Antar Lurah

12. Turunkan berat badan

Pencernaan yang sehat membantu menjaga berat badan optimal. Murbei juga mengandung karbohidrat sehat. Karbohidrat menyumbang sekitar 90 persen dari kandungan kalori murbei. Murbei juga kaya akan serat yang daoat meningkatkan rasa kenyang dan melancarkan metabolisme tubuh. Metabolisme yang sehat bisa membantuk kontrol berat badan yang sehat.

Kategori :