Resmikan Operasi Pasar Ramadhan 2025

Sabtu 08 Mar 2025 - 20:10 WIB
Reporter : Dian
Editor : Zaki

 

Lahat Pos - Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) Hj Febrita Lustia Herman Deru membuka Operasi Pasar Ramadhan 2025 di halaman Dinas Perdagangan Provinsi Sumatera Selatan, Jumat (7/3/2025). 

 

Operasi Pasar Ramadhan 2025 ini diadakan oleh Pemerintah Provinsi Sumsel melalui Dinas Perdagangan Provinsi Sumsel yang telah dilakukan rutin setiap tahun. Ada beberapa tempat yang menjadi titik Operasi Pasar ini yaitu: pembukaan di Halaman Kantor Dinas Perdagangan Provinsi Sumsel, selain itu pada tanggal 11 Maret di Pasar Alang-alang Lebar, 18 Maret di Pasar Talang Betutu, kemudian 21 Maret di wilayah Kenten, dan 25 Maret di Kantor Gubernur Sumsel. Terakhir penutupan akan dilaksanakan kembali di halaman Dinas Perdagangan Provinsi Sumsel. (*)

Kategori :