14 Manfaatnya Buah Duku Bagi Kesehatan Tubuh, Berikut Penjelasannya

Senin 01 Apr 2024 - 15:00 WIB
Reporter : Elen
Editor : Elen

KORANLAPOS - Duku juga dikenal dengan nama ilmiah Lansium parasiticum, adalah buah yang umumnya ditemukan di wilayah Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

Meskipun merupakan buah musiman yang hanya tumbuh sekali dalam setahun, duku memiliki popularitas yang tinggi karena rasanya yang manis.

Buah ini tumbuh subur di daerah yang lembap dan teduh.

Kandungan Nutrisi Buah Duku

Dikutip dari halodoc.com, Minggu (31/3), sebelum mengetahui manfaat buah ini, perlu diketahui kandungan nutrisinya.

BACA JUGA:4 Tips Mudik Malam Hari Agar Aman dan Nyaman, Selamat Sampai Tempat

BACA JUGA:6 Trik Cantik Dan Menarik Secara Alami, Emang Bisa ? Simak Caranya disini

Menurut Data Pangan Kementerian Kesehatan RI, dalam 100 gram duku segar terdapat air sebanyak 82 gram, protein 1 gram, lemak 0,2 gram, karbohidrat 16,1 gram, kalsium 18 miligram, fosfor 9 miligram, seng 0,3 miligram, vitamin C 9 miligram, vitamin B3 atau niacin 1,5 miligram, kalori 63 kkal, serat 4,3 gram, besi 0,3 miligram, natrium 2 miligram, kalium 149,0 miligram, dan seng 0,2 miligram.

Penting untuk mengonsumsi buah ini dalam jumlah yang cukup, menghindari konsumsi berlebihan agar manfaat nutrisinya dapat dirasakan secara maksimal.

Manfaat Buah Duku

Dikutip dari klikdokter.com, Minggu (31/3), meski ukurannya kecil, duku merupakan buah yang kaya vitamin, mineral dan antioksidan, yang bermanfaat bagi tubuh.

Berikut berbagai macam manfaat duku bagi kesehatan:

1. Menguatkan Gigi

Mengonsumsi duku dapat menguntungkan kesehatan gigi. Hal ini disebabkan oleh kandungan fosfor dalam duku yang memungkinkan buah tersebut untuk menjaga kekuatan gigi.

BACA JUGA:Harga Murah Meriah, Rekomendasi HP Terbaik di kelasnya Tahun 2024

Kategori :