5 Rekomendasi Keybord Mechanical Murah Terbaik 2024, Harga 200-300 Ribuan!

Ilustrasi rekomendasi keyboard mechanical murah. Sumber foto instagram-Yni/Lapos-

5. Redragon Mechanical Gaming Keyboard K630

Redragon K630 mechanical gaming keyboard yang kualitasnya udah terbukti di 30 negara.

Masih rame di pasar keyboard layout 60%, K630 dari Redragon cocok untuk kamu para gamers yang sedang cari preferensi switch karena punya 3 variasi pilihan.

Feel tactile yang mantep saat menekan 61 keys anti-ghost dan juga long lasting lifespan up to 50 juta klik juga gak akan hilang even kalian pilih variasi yang red switch sekalipun.

BACA JUGA:4 Film Action Terbaik Terbaru Tayang 2024

Selain itu, detachable polycarbonate cable sepanjang 1,5 meter juga dibikini L-shape mengikuti desain port type C-nya yang ada di samping keyboard bermaterial ABS plus plate metal ini.

Redragon K630 bahkan udah support swappable switches 3 pin, 12-mode vibrant RGB, serta punya adjustable rubber stand lho. Dengan SKU hitam atau putih, Redragon Mechanical Gaming Keyboard K630 worth the price for 360 hingga 448.000 rupiah tergantung varian backlit yang kamu pilih.

Gimana, tertarik? Itu dia 5 rekomendasi keyboard mechanical murah yang bisa dipertimbangkan sesuai preferensi kamu. Nah, keyboard mana yang bakal jadi temen gaming kamu nih? (*) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan