Ini! 5 Tips Yang Bisa Lakukan Untuk Menghindari Mabuk Perjalanan

Ilustrasi mabuk perjalanan. Sumber foto : Instagram-Yni/Lapos-

Jangan menghadap ke samping, apalagi menghadap ke belakang. Dan pastikan, bangku yang kamu pilih adalah bangku penumpang, bukan bangku supir

 

Posisi kelima adalah, hindari makan yang berat dan makan yang pedas sebelum perjalanan. Hal tersebut akan membuat kamu terasa mual. (*) 

 

Baca juga berita:

 

Ini! 5 Tips Yang Bisa Lakukan Untuk Menghindari Mabuk Perjalanan

 

Koranlapos.com - Mabuk perjalanan bukan hanya dialami oleh penumpang mobil saja. Masalah ini juga bisa terjadi pada penumpang pesawat terbang, kapal laut, dan kereta api.

 

Sebelum mengonsumsi obat-obatan, kamu bisa mengatasi dengan langkah sederhana. Misalnya, mengonsumsi makanan tertentu, mengalihkan perhatian, dan minum air atau minuman berkarbonasi.

 

Dan di posisi pertama adalah, Alihkan perhatian dengan musik atau percakapan, mendengarkan musik dapat membantu mencegah munculnya gejala mabuk perjalanan, salah satunya mual dan muntah.

 

Di posisi kedua adalah, minum obat anti-mabuk. Obat anti-mabuk ini bisa digunakan untuk mabuk perjalanan, tetapi tidak bisa digunakan untuk mabuk kekuasaan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan