Tidak Semua Orang Suka Makanan pedas, Berikut 12 Makanan Terpedas dari Seluruh Dunia

Tidak Semua Orang Suka Makanan pedas, Berikut 12 Makanan Terpedas dari Seluruh Dunia, foto ; Ilustrasi-google,idntimes --

LahatPos - Hari ini tanggal 16 Januari setiap tahun nya merupakan hari masakan pedas sedunia, kebanyakan pencinta masakan pedas merayakan berbagai makanan pedas yang enak dan menggugah selera penikmatnya.

Meski tak semua orang suka makanan pedas, tapi sebenarnya tiap negara punya versi makanan pedasnya sendiri.

Hanya saja, setiap orang memiliki kadar kepedasan yang bisa ditahan dan jadi pilihannya masing-masing. Bisa jadi, orang-orang Asia memiliki tingkat ketahanan pedas yang jauh lebih tinggi dibanding dengan orang Eropa.

Ketika berbicara tentang hidangan pedas terbaik di dunia, berterima kasihlah kepada beberapa cabai terpedas di dunia, bersama dengan lapisan rasa yang luar biasa dan sejarah panjang manusia yang menyukai rempah-rempah.

BACA JUGA:Pol PP Desa Masih Dibutuhkan

BACA JUGA:Tingkatkan Disiplin dan Kembali Ingatkan Netralitas

"Makanan pedas, atau setidaknya makanan berbumbu, jelas sudah sangat lama mendahului gagasan tentang negara dan masakannya," kata penulis India Saurav Dutt, yang sedang menulis buku tentang makanan paling pedas di anak benua India dikutip dari CNN.

Cabai - bahan paling utama dalam hal rasa pedas - dinilai berdasarkan skala Scoville Heat Units, yang mengukur capsaicin dan komponen aktif lainnya pada cabai.Dengan ukuran tersebut, Carolina Reaper merupakan salah satu yang terpanas di dunia, sementara habaneros, topi Scotch, dan cabai rawit berada di peringkat paling bawah.

Berikut beberapa jenis makanan yang sering disebut-sebut sebagai makanan terpedas di dunia versi CNN.

1. Sup Egusi

Jika biasanya sup menjadi comfort food, mungkin sup egusi dari Nigeria bukan termasuk salah satunya. Pasalnya sup ini mengandung ata rodo atau cabai scotch bonnet yang bikin lidah terbakar.

BACA JUGA: KPU Sebut Kampanye Akbar akan Digelar

BACA JUGA: Polres KPU Gelar Simulasi Pemungutan Suara

Sup egusi dibuat dengan biji buah egusi, buah asli Afrika Barat yang masih punya hubungan kekerabatan dengan semangka dan melon.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan