Jelang PSU Polres Empat Lawang Patroli Cipta Kondisi

Foto : Istimewa / Lapos Tim Gabunga saat apel sebelum melaukan patroli cipta kondisi.--

 

Selain itu, sekretariat tim sukses pasangan calon juga menjadi perhatian utama aparat guna mencegah kemungkinan gesekan antarpendukung.

 

"Petugas juga melakukan pengawasan terhadap kemungkinan adanya konvoi liar yang berisiko mengganggu kelancaran lalu lintas serta mencegah tindakan provokatif yang dapat memperkeruh suasana," ujarnya.

 

Pihaknya ditegaskannya, akan bertindak tegas jika menemukan aktivitas yang berpotensi mengganggu stabilitas keamanan di Kabupaten Empat Lawang.

 

"Kami tidak akan ragu untuk mengambil tindakan tegas, jika ada pihak yang mencoba mengganggu ketertiban umum," tegasnya. (smt)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan