Berkendara Aman Dengan Mobil Listrik Saat Musim Hujan

Rabu 02 Apr 2025 - 09:44 WIB
Reporter : Yni
Editor : Yni

Perhatikan kondisi baterai mobil listrik secara berkala. Pastikan untuk selalu mengecek daya baterai mobil listrik sebelum berkendara, terutama saat hujan deras, untuk memastikan kendaraan siap digunakan dan menghindari kemungkinan kehabisan daya di tengah perjalanan.

Siaga perlengkapan darurat

Pastikan pelanggan selalu membawa perlengkapan darurat lainnya, seperti jas hujan dan payung untuk berjaga-jaga jika kondisi darurat dan harus keluar mobil saat hujan deras.

Obat-obatan pribadi dan kotak P3K juga perlu disiapkan untuk pertolongan pertama jika terjadi kecelakaan. (*) 

Kategori :