Persiapkan Peserta Didik di Dunia Kerja melalui Praktik Kerja Lapangan

Foto : Yni/Lapos Drs. Syahfiral Syamsuar--

 

Syahfiral berharap, peserta didiknya mampu menunjukkan profil pelajar Pancasila yang berkarakter dan siap kerja. Sehingga, capaian pembelajaran pada PKL dapat mendapatkan keterampilan yang diperoleh saat dilapangan.

 

“Di mana tidak hanya teori saja yang didapat akan tetapi dunia kerja dengan menguatkan soft skill dalam dunia kerja serta menambah pengalaman dalam persiapan untuk terjun langsung ke dunia kerja sesungguhnya," harapnya. (yni)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan