Martabak Lipat Cocok di Jadikan Cemilan, Ini Dia Resep dan Cara Membuatnya

Martabak Lipat, Jenis Martabak Manis, Ket Foto : Sumber Instagram @sajiankueenak.--

Panaskan wajan datar atau teflon dengan api kecil, lalu oleskan sedikit margarin. Tuang adonan secukupnya ke wajan dan ratakan membentuk lingkaran.

Masak hingga permukaan martabak terlihat berlubang-lubang dan mulai matang.

5. Memberi Isian

Setelah bagian bawah martabak matang dan bagian atasnya masih sedikit basah, taburkan isian seperti cokelat, keju, atau kacang sesuai selera.

BACA JUGA:Selain di Gunakan Sebagai Bumbu Masakan, Serai Bermanfaat Untuk Kesehatan, Ini Dia 9 Manfaat Serai

Lipat martabak menjadi setengah lingkaran dan tekan perlahan agar isiannya menempel.

Oleskan sedikit margarin di bagian luar martabak untuk memberikan rasa gurih dan tampilan yang lebih mengkilap.

6. Penyajian

Setelah matang, potong martabak sesuai selera dan sajikan hangat bersama teh atau kopi.

7. Tips

BACA JUGA:Ada Yang Turun Harga, Daftar Harga HP OPPO Terbaru September 2024, Cek Update Hari ini

Jika kalian ingin martabak lebih kenyal, tambahkan juga sedikit ragi pada adonan. Variasikan isi martabak sesuai selera, misalnya dengan menambahkan selai atau buah-buahan seperti pisang.

Nah itulah tadi resep dan cara membuat martabak lipat yang dapat anda coba di rumah, selamat mencoba ya, semoga berhasil. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan