5 Rekomendasi Proyektor Mini Murah Terbaik 2024
Ilustrasi 5 proyektor terbaik tahun 2024. Sumber foto: instagram-Yni/Lapos-
Gak sampai di situ saja, daya tahan lampu CERLUX C9 ini juga diklaim mampu bertahan hingga 50 ribu jam lho.
BACA JUGA:Cintai karya Anak Bangsa, Daftar Game Asli Buatan Indonesia, Karya Bermanfaat yang Wajib diapresiasi
Produk andalan CERLUX ini juga cocok banget untuk kalian yang anti ribet karena telah dilengkapi dengan konektivitas yang komplit sehingga gak perlu lagi menggunakan speaker eksternal.
Gimana, tertarik? Jika ya, siapkan saja dana sekitar 1.025.000 rupiah untuk dapat membawa pulang CERLUX C9 Mini Proyektor ini.
3. New Smart Mini Ezra-Lay EZ-H5
New Smart Mini Ezra-Lay EZ-H5 jadi jawaban kamu jika sedang membutuhkan proyektor mini dengan kualitas yang superior.
Brand Ezra-Lay ini menghadirkan proyektor baru yang sudah dibekali dengan fitur-fitur canggih dan terbaik yang tampil dengan desain natural wood. Produk yang satu ini memiliki sistem Android 9.0 yang telah dilengkapi dengan teknologi Optotec sebagai best schooling system dan juga dapat terkoneksi melalui Bluetooth dari gadget kamu.
Gak perlu ragu lagi dengan kualitasnya karena EZ-H5 telah memiliki native resolusi HD 1280 x 800 dan juga audio berkualitas Hi-Fi. Nah, untuk memiliki semua fitur canggih yang ditawarkan oleh New Smart Mini Ezra-Lay EZ-H5 kamu hanya cukup 2.850.000 rupiah.
4. Wanbo T2R Max Smart Proyektor.
Pilihan selanjutnya untuk proyektor mini berkualitas terbaik dengan harga murah, merekomendasikan Wanbo T2R Max Smart Proyektor.
BACA JUGA:4 Film Action Terbaik Terbaru Tayang 2024
Seri yang satu ini cocok untuk kalian yang gemar dengan game playing atau movie watching karena resolusi yang ditawarkan mencapai 1080p lengkap dengan decoding 4K untuk visual yang memuaskan.
Selain itu, Wanbo T2R Max juga sudah memiliki teknologi speaker ganda 3W yang mampu membuat suara terdengar 360 derajat kesekeliling kalian layaknya berada di bioskop.
Wanbo juga telah menyimpan teknologi refleksi difus sebagai eye protection even dalam long hour watching time.
Nah, jika sudah tidak sabar untuk membuktikan klaimnya siapkan saja dana sebesar 2.999.000 rupiah untuk dapat membawa pulang Wanbo T2R Max Smart Proyektor ini.