5 Resep Olahan Terong Ungu Cocok untuk Penderita Kolesterol dan Asam Urat
Olahan Terong Ungu Cocok untuk Penderita Kolesterol dan Asam Urat--
1/2 sdt ketumbar bubuk
1 butir kemiri
Garam secukupnya
BACA JUGA:Bikin Nambah! Resep Ikan Nila Goreng Sambal Rebus Ala Chef Rudy, Menu Makan Siang yang Gurih
BACA JUGA:NYAMAN! 10 Inspirasi Dekorasi Kamar Estetik yang Simpel
Cara Membuat:
Rebus bumbu halus, ulek hingga halus. Masukkan ke wajan anti lengket, tambahkan serai dan lengkuas yang telah digeprek
Tambahkan air secukupnya, masak hingga mendidih. Masukkan kecap manis, aduk rata
Potong terong menjadi dua bagian memanjang, lalu potong serong tanpa putus untuk memudahkan bumbu meresap
Panggang terong di atas teflon hingga matang kecokelatan dan empuk
Oleskan bumbu pada terong, balik sesekali agar bumbu meresap dan kering. Angkat dan sajikan dengan sisa bumbu kecap.
2. Pecak Terong Tanpa Santan
Bahan:
2 buah terong ukuran sedang
50 gram kacang tanah (sangrai dan buang kulitnya)