Sah! 25 Anggota PPK Pilkada Dilantik, Dibagi 5 Kecamatan

Foto : Wahyu/Lapos KPU saat melaksanakan pelantikan PPK di Kantor Gunung Gare Kota Pagaralam--

 

"Sebagai PPK, harus mampu mengawal pesta demokrasi ini di kecamatan masing-masing dengan baik dan jauhi dari konflik karena bisa merusak nilai-nilai demokrasi kita," terangnya.

 

Momentum pelantikan PPK ini, kata Budi merupakan janji dan komitmen yang dilandasi dengan rasa tanggung jawab yang besar untuk menyelenggarakan Pilkada di Sumaterq Selatan Khususnya di Kota Pagaralam dengan sebaik-baiknya dan seadil-adilnya untuk melayani Pemilih dan juga Peserta Pilkada. 

 

"Kawan-kawan yang sudah dilantik harus tancap gas, harus sudah mulai mengambil langkah-langkah konkrit untuk melaksanakan tahapan-tahapan Pilkada yang sudah di depan mata kita. lakukan koordinasi dengan pihak terkait seperti Pemerintah Kecamatan, Polsek, danramil dan bangun komunikasi yang baik dengan stakeholder terkait," pintanya. (why)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan