5 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan, Simak Penjelasannya

5 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan, Simak Penjelasannya, foto : ilustrasi google-alodokter--

Lahatpos - Daun sirih adalah daun yang berasal dari tanaman sirih (Piper betle).

Tanaman ini dikenal karena daunnya yang biasanya digunakan dalam berbagai budaya di Asia sebagai bahan dalam tradisi upacara, pengobatan tradisional, dan juga sebagai bahan tambahan dalam makanan atau minuman.

Daun sirih sudah sejak lama digunakan sebagai obat alami untuk mengobati sejumlah gangguan kesehatan. Tidak hanya untuk menyehatkan fisik, daun sirih juga dapat menyehatkan mental.

Dalam 100 gramnya, daun sirih mengandung 1,3 mikrogram yodium, 4,6 mikrogram kalium, 1,9 mol atau 2,9 mcg vitamin A, 13 mikrogram vitamin B1, dan 0,63 hingga 0,89 mikrogram asam nikotinat.

BACA JUGA:BKKBN dan Komisi IX DPR RI Ajak Membangun Keluarga yang Berkualitas

BACA JUGA:Catat Empat Kali Kejadian Kebakaran Rumah

Seperti dilansir dari laman Health Shots, Sabtu (13/1/2024), berikut sederet manfaat daun sirih untuk kesehatan tubuh. Simak pembahasannya:

1. Bantu Atasi Sembelit

Daun sirih dianggap sebagai pembangkit tenaga antioksidan yang menjaga tingkat pH normal dalam tubuh dan meredakan masalah yang berhubungan dengan perut. Salah satunya yakni bermanfaat dalam mengatasi sembelit.

Untuk meredakan masalah perut, daun sirih dihaluskan dan direndam semalaman dalam air. Setelah bangun tidur di pagi hari, saring airnya dan minum saat perut kosong.

2. Menjaga Kesehatan Mulut

Ahli gizi selebriti Shweta Shah mengatakan daun sirih memiliki sifat antiseptik alami yang membantu mencegah pertumbuhan bakteri di mulut dan meningkatkan kebersihan mulut.

BACA JUGA:Tahapan Pilkada Prediksi Maret

BACA JUGA:Dukung Paralegal Justice Award 2024

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan