Kapolres Lahat Pimpin Press Conference, Kasus Tabrak Lari

FOTO IST--

 

Pengemudi diduga Mobil R6 Box Merk Nomor Polisi B 9099 SCN tidak diketahui beserta kendaraannya melarikan diri ke arah Lahat. 

 

Atas kejadian tersebut Unit Gakum Sat Lantas Lahat berdasarkan laporan masyarakat di bawah pimpinan Ipda Roji Budiman SH beserta personil mendatangi TKP melaksanakan olah TKP.

 

Terungkap adanya barang bukti kendaraan becak roda tiga yang mengalami kerusakan.

 

Selanjutnya mengamankan ke Sat Lantas Polres Lahat, sedangkan korban sudah dibawa ke RSUD Lahat terlebih dahulu. 

 

Pada saat penyelidikan di TKP tidak ditemukan saksi yang melihat langsung kejadian tersebut, tapi berkat kegigihan serta kecepatan bertindak oleh Kasat Lantas Polres Lahat Iptu Dr Jhoni Albert SH MSi MM MH segera melakukan pengecekan CCTV yang berada di sepanjang ruas Jalan RE Martadinata ditemukan rekaman CCTV yang menunjukan peristiwa kecelakan tersebut yang melibatkan 1 unit Mobil Box Mitshubisi canter warna kuning dan box berwarna putih. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan