Selain itu, Spanyol juga terkenal dengan festival-festivalnya yang meriah, terutama La Tomatina dan San Fermin yang terkenal dengan lari bersama banteng. Jadi, apakah Anda berminat datang ke Spanyol?
Baca juga berita :
Mengapa Negara Cina Ada Empat, Yaitu Tiongkok, Cina Taipei, Hongkong, dan Macau? Begini Penjelasannya
KORANLAPOS.COM - Mengapa negara Cina ada empat, yaitu Tiongkok, Cina Taipei, Hongkong, dan Macau?.
Cina atau Tiongkok memiliki nama resmi Republik Raya Tiongkok dengan ibu kotanya Beijing. Mereka yang tinggal di Taipei, Hongkong, dan Macau biasa menyebut Tiongkok sebagai mainland atau tanah daratan. Presiden Tiongkok saat ini adalah Xi Jinping.
Cina Taipei atau Taiwan Negara ini memiliki pengakuan terbatas di mana secara de facto merupakan negara merdeka, tapi secara diur belum dapat pengakuan dari beberapa negara di dunia.
Taiwan saat ini dipimpin oleh Tsai Ing-wen sebagai presiden. Hongkong Dikenal dengan daerah administrasi khusus Hongkong, negara ini berada di dalam negara Cina.
Pernah dibawa kekuasaan Inggris hingga 1997, namun dikembalikan ke Tiongkok atau Cina dengan status satu negara, dua sistem.