Intip! Bandara Paling Berbahaya di Dunia, Hanya Pilot Terlatih dan Berpengalaman
Ilustrasi bandara paling berbahaya di dunia. Sumber foto: instagram-Yni/Lapos-
Lahat Pos - Bandara menjadi tempat bagi pesawat untuk melakukan pendaratan dan lepas landas. Dalam pembangunannya, bandara tidak hanya mementingkan fasilitas yang lengkap bagi penumpang dan faktor kemegahannya saja, tetapi juga memperhatikan aspek tata letak geografis.
Berikut tiga bandara yang dianggap paling berbahaya di dunia,
1. Bandara internasional Kosovel, Perancis.
Dengan panjang landasan 518 meter dan kemiringan ke bawah sebesar 18,5 derajat, pesawat harus mampu melakukan lepas landas yang sulit.
BACA JUGA:Jarang Diketahui! 13 Khasiat Minum Jahe Untuk Kesehatan
BACA JUGA:Mengenal, Kenapa Jupiter Jauh Lebih Besar Dari Planet Lain?
Tak hanya itu, bandara ini juga tidak menyediakan lampu atau bantuan instrumen, sehingga tidak memungkinkan untuk melakukan pendaratan saat cuaca buruk.
2. Bandara Saba.
Bandara Saba terletak di Pulau Saba, Kepulauan Karibia Belanda. Bandara ini hanya mempunyai landasan pacu sepanjang 396 meter. Hanya pilot terlatih dan berpengalaman yang diperbolehkan mendaratkan pesawat di sini karena juga harus menghadapi tebing curang di sekelilingnya.
3. Bandara Lukla.
Bandara Lukla atau juga dikenal dengan nama bandara Tenzing Hilari terletak di dekat gunung Efres, Nepal, berada di antara pegunungan dengan landasan pacu sangat pendek.
BACA JUGA:Bank Sampah Harapan Kembali Mendapatkan Dukungan Dari Perusahaan Batubara
BACA JUGA:Paslon Bursah-Widia Akan Bantu Petani Sawit Kabupaten Lahat Sebesar 16 Miliar Gratis, Ini Programnya