Seru dan Asyik, Inilah 6 Game Membangun Kota Terbaik di Android
FOTO IST--
Secara gameplay, kamu akan ditempatkan di suatu lokasi, di mana tugas kamu adalah untuk memperluas game tersebut dan mengalahkan semua musuh yang ada.
Pemain bisa membentuk pasukan, keahlian yang beragam seperti pasukan pemanah, tombak, dan masih banyak lagi.
5. SimCity Build It
SimCity Build It merupakan game pembangun kota yang dikembangkan oleh EA, dan seperti yang bisa kamu lihat di Flystore, game ini memiliki jumlah instalasi yang sangat luar biasa.
SimCity Build It memang sudah bisa dikatakan salah satu game pembangun kota yang sudah ada sejak lama (2:30) dan memiliki fitur yang sangat komplit sebagai salah satu game simulasi, jadi tidak heran jika game ini masih populer hingga sekarang.
Di sini kamu akan disuguhkan dengan kota metropolitan dan berbagai interior yang menarik. Kamu bebas untuk membangun kota kamu sendiri serta meningkatkan industri dan pendapatan kota tersebut agar kamu bisa memperluasnya atau mengembangkan kota.
Ada ratusan jenis bangunan yang bisa kamu bangun secara bebas, dan tentu saja semakin bagus bangunan tersebut, maka semakin mahal pula harganya.
Tidak lupa juga pemain perlu meningkatkan level akun agar kamu bisa membuka lebih banyak fitur dan juga lebih banyak bangunan untuk dibeli. (*)