Meriah! SD 10 Lahat Gelar Panen Raya P5

Foto : Yni/Lapos Peserta didik SD 10 Lahat menjajakan juala mereka--

Adapun, jenis makanan dari bahan dasar singkong yang diolah oleh peserta didik dari kelompok 4A yaitu Kue lumpur ubi, gomak, brownis, bola-bola ubi, puding ubi, ager ubi, ongol-ongol dan sebagainya, kurang lebih 15 jenis makanan dari bahan dasar ubi. Dan harganya mulai dari Rp. 1.000an hingga Rp. 5.000an.

 

Kepala SDN 10 Lahat Yenni Heriani SPd berharap kegiatan ini dapat bermanfaat, sehingga apa yang dipelajari oleh peserta didik dapat di terapkan ke masa depannya nanti. 

 

"Semoga lebih baik lagi dan semoga lebih bermanfaat lagi untuk siswa dan siswi SDN 10 Lahat," harap Yenni. (yni)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan