Resep Andalan Bread Pudding & Banana, Yuk Intip
Editor: Zaki
|
Kamis , 13 Mar 2025 - 09:01

Bread Pudding & Banana.-Koranlapos.com-
- 4 butir telur
- 100 gr gula pasir
- 1 buah pisang matang, iris tipis
- Cinnamon powder suka-suka
Step:
- Tata roti tawar di ramekin, taburi dengan topping suka-suka. Tambahkan pisang
- Hangatkan mentega dan susu hingga lumer, sisihkan
- Kocok lepas telur dan gulapasir di wadah lain
- Campurkan larutan mentega dengan kocokan telur
- Tuang ke dalam pinggan berisi roti tawar, taburi dengan meises dan cinnamon powder (ini yang bikin baunya harumm)