Tak cuma bisa menikmati hiburan seperti film, serial TV, atau streaming YouTube, juga bisa memainkan game yang disambungkan dari HP melalui Chromecast feature di refresh rate 60Hz lho.
Selain itu, Xiaomi juga sudah membekalkan fitur Google Voice Command, dua buah speaker Dolby Audio yang support DTS Virtual X, serta input ports yang lengkap.
Sudah disertai Netflix plus Google Certified, Xiaomi Google TV A Pro 43 inch 4K ini bisa kalian miliki dengan warga kocek Rp3.699.000.
3. Polytron 4K Smart Google TV PLD43UG5959.
Polytron juga punya Smart Google TV andalan yang tampil beda dari seri-seri pendahulunya.
PLD43UG5959 tampil modern yet simple dengan panel LED beresolusi 4K UHD dan bezel-less frame only 1mm.
Visualnya didukung dengan 7 mode gambar yang dipercantik dengan Dolby Vision plus MEMC Motion Enhancement untuk gerakan yang lebih smooth.
Wah, di refresh rate 60Hz tentu sudah lumayan oke untuk menonton film, gaming, atau streaming.
Polytron juga membekalkan ports konektivitas yang lengkap, serta jaminan audio menggelegar berkat Dolby Atmos-nya.
Adanya fitur hands-free voice control Google Assistant, support digital TV, bikin Polytron PLD43UG5959 ini worth the price Rp3.899.000.
Kalian juga bakal dapet free premium content MOLA 12 bulan dan video Platinum selama 12 bulan. (*)