Tanggal Merah Tahun 2024 Sudah Ditetapkan, Ada 17 Libur Nasional dan 10 Hari Cuti Bersama

Rabu 22 Nov 2023 - 14:49 WIB
Editor : Elen

 

KORANLAPOS – Tanggal merah terkait hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2024 telah ditetapkan.

 

Tiga Kementerian Indonesia yakni Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia, telah menetapkan daftar tanggal merah atau hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2024.

 

Hal tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Bersama Nomor 833, 3, dan 4 tahun 2023 Tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2024.

 

Dilansir dari kemenkopmk.go.id, Rabu (22/22), tahun 2024 memiliki 27 tanggal merah yang terdiri dari 17 hari libur nasional dan 10 hari cuti bersama. Berikut adalah daftarnya. 

 

- Senin, 1 Januari 2024 Hari Libur Nasional Tahun Baru 2024 Masehi.

 

- Kamis, 8 Februari 2024 Hari Libur Nasional Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.

 

- Jumat, 9 Februari 2024 Cuti Bersama Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili.

 

Kategori :