UEFA dan Adidas Perkenalkan Fussballliebe

Jumat 17 Nov 2023 - 19:42 WIB
Editor : Zaki

 

Teknologi tersebut diklaim Adidas mampu mempermudah wasit di lapangan maupun di ruangan Video Assistant Referee (VAR) dalam mengambil berbagai macam keputusan terkait dengan handball dan potensi terjadinya penalti.

 

”Desain Fusballliebe terinspirasi dari kecintaan warga Eropa dengan sepak bola sehingga kami berharap bola ini membawa rasa senang bagi siapapun yang memainkannya,” Ujar Sam Handy, Presiden Direktur Produk dan Desain Adidas Football.

 

Penggemar dapat Miliki Replika Fussballliebe :

 

UEFA dan Adidas akan membagikan replika bola itu ke berbagai lembaga pendidikan dan organisasi sepak bola di 10 kota yang menjadi tuan rumah untuk pertandingan Euro 2024. Yakni Berlin, Cologne, Dortmund, Düsseldorf, Frankfurt, Gelsenkirchen, Hamburg, Leipzig, Munich, dan Stuttgart. Selain itu, penggemar dapat membeli replika bola tersebut di laman resmi Adidas.

Kategori :