7 Kamera Digital Super Canggih di Dunia, Nomor Akhir Tembus Rp 500 Jutaan

UPDATE! 7 Kamera Digital Super Canggih, Nomor Akhir Tembus Rp 500 Jutaan-Koranlapos.com-

KORANLAPOS.COM - UPDATE! 7 Kamera Digital Super Canggih, Nomor Akhir Tembus Rp 500 Jutaan. 

Kamera digital yang memang ditujukan untuk masyarakat umum, ada juga kamera digital yang dibekali dengan teknologi super canggih, sehingga harganya pun berlipat-lipat dari harga kamera biasa yang ada di pasaran.

Tidak hanya bermodalkan tampilan yang mewah, kamera-kamera termahal juga dilengkapi dengan teknologi yang sangat tinggi, sehingga penggunaannya pun bisa memaksimalkan objek yang ingin ia badikan.

Tidak hanya Canon dan Nikon saja sebagai pemimpin pasar kamera masa kini, ada merek-merek lain juga loh yang harganya siap untuk mengguncangkan hati kita yang melihatnya. Inilah 7 kamera termahal di dunia. 

1. Fujifilm GFX 50S 

Sensor dengan resolusi 51,4 MP membuat kamera Fujifilm GFX 50S ini dihargai mahal loh, yang di sekitar Rp 85 juta hingga Rp 86 juta.

Kamera medium format 1 ini hadir dengan 3 lensa yang berbeda, yaitu lensa zoom GF 32-64 mm dan GF 120 mm. Tidak hanya berhenti pada fitur-fiturnya yang fantastis saja, kamera mirrorless yang pertama kali diluncurkan pada acara Photokina 2016 di Jerman ini juga tahan air dan debu, serta sanggup menoleransi suhu hingga minus 10 derajat Celsius, membuatnya cocok untuk fotografi outdoor semacam landscape fotografi. 

Wow, kamera yang cukup tangguh bukan.

2. Canon EOS 1D X Mark III 

Dibandingkan dengan perdahulunya, kamera DSLR Canon ini memiliki beberapa peningkatan dalam hal sensor, prosesor gambar, sistem autofocus, dan kontrol yang lebih baik.

Harga Canon EOS 1D X Mark III dibanderol 6.500 dolar AS atau sekitar Rp 90 juta.

Sensor yang tersemat pada Canon EOS 1D X Mark III beresolusi 20,1 MP, lengkap dengan filter High Detail Low Pass yang diklaim sanggup menghasilkan gambar yang lebih tajam. 

Di sisi lain, Canon EOS 1D X Mark III juga bisa dipakai untuk merekam video RAW 5.5K secara internal dan video 4K 6PP tanpa crop dengan format 10-bit. 

Tombol-tombol pada bodi kamera pun dilengkapi dengan lampu untuk memudahkan penggunanya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan