Empat Lawang Makin Banyak Potensi Wisata, Berlimpah Tempat Air Terjun

Foto : Istimewa / Lapos Komunita LPA Sawah saat mengunjungi salah satu Air Ternjun di Kabupaten Empat Lawang.--

, Empat Lawang - Ternyata Kabupaten Empat Lawang mempunyai puluhan bahkan ratusan air terjun yang tersebar hampir seluruh kecamatan. 

 

Beberapa air terjun berlokasi dekat pemukiman warga. Sementara yang lain tersembunyi di dalam perkebunan atau hutan. Keberadaan air terjun ini sangat menarik bagi para pecinta hiking dan trekking.

 

Komunitas pecinta alam seperti Laskar Pecinta Alam (LPA) Desa Sawah, Kecamatan Muara Pinang, sering kali membuka jalur trek baru ke lokasi air terjun yang belum terjangkau.

 

Berikut adalah beberapa lokasi air terjun yang sering dikunjungi oleh LPA Desa Sawah, terutama di Kecamatan Muara Pinang dan Lintang Kanan. 

 

1. Air Terjun Degian 

 

Air terjun ini, terletak di antara Bukit Barisan yang hijau, dekat dengan Gunung Dempo. Air terjun ini memiliki campuran air belerang dari Gunung Dempo, membuatnya memiliki rasa pahit jika diminum atau terkena mata. Batu-batu cadas alami di sekitar air terjun menambah nilai estetika alamnya.

 

2. Air Terjun Rajo Bayau 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan