3 Jenis Ayam Paling Langka di Dunia, Nomor 2 Ada di Indonesia
Ilustrasi ayam lakenfelder paling langka di dunia. Sumber foto: instagram-Yni/Lapos-
BACA JUGA:Produsen Mobil Malaysia Perkenalkan Mobil Listrik Pertamanya, Ini Tampilan Mobilnya
BACA JUGA:Mengenal Fakta Menarik Arab Saudi Yang Jarang Diketahui
Ayam Onagadori berasal dari Jepang dan terkenal dengan ekornya yang panjang. Ekor ayam ini bisa tumbuh hingga sepanjang 3,6 hingga 8,2 meter. Ayam ini seringkali dipelihara sebagai ayam hias dan bukan untuk tujuan komersial.
Faktor inilah yang membuatnya semakin sulit ditemukan di luar Jepang. (*)