Ini 7 Kota di Indonesia Dengan Biaya Hidup Termurah

Kota dengan biaya hidup termurah di Indonesia, Sumber Instagram.--

4. Banyuwangi, meski banyak yang menganggap Yogyakarta adalah kota dengan biaya hidup paling murah di Indonesia. Nyatanya Banyuwangilah yang layak menyendang predikat tersebut. 

BACA JUGA:Keren! Anggota Polwan Polres Empat Lawang Sabet Juara Dua Kejuaraan Pencak Silat

Biaya hidup sebulan di Banyuwangi sekitar 1 sampai 1,5 juta rupiah saja. Beberapa mahasiswa bahkan ada yang menyatakan bahwa mereka bisa hidup hanya dengan sekitar 800 ribu per bulan. 

Sementara untuk biaya makan di Banyuwangi berkisar mulai 11 ribu rupiah saja. 

5. Metro, kota yang satu ini barangkali tidak sopamiliar kota-kota sebelumnya yang berlokasi di Pulau Jawa.

Terletak di Provinsi Bandar Lampung, Metro adalah kota lainnya dengan biaya hidup yang sangat murah di Indonesia. 

Biaya sewa kamar di Metro rata-rata adalah sekitar 350 ribu per bulan. Sementara untuk biaya makan di Metro adalah sekitar 600 hingga 800 ribu per bulan.

BACA JUGA:Rahasia! Tips Memasak Daging Kambing Tidak Bau Prengus

Jika ditambah kebutuhan lainnya, biaya hidup per bulan di Metro tidak sampai 1,5 juta rupiah. 

6. Kudus, Pulau Kudus Pasir Ketek terbesar di Indonesia ini juga salah satu kota dengan biaya hidup termurah. Kita hanya perlu uang sekitar 250 hingga 300 ribu per bulan untuk kontrak rumah di Kudus.

Kemudian untuk pengeluaran makan di Kudus hanya membutuhkan 7.000 hingga 11.000 rupiah saja per sekali makan. 

BACA JUGA:Inilah Lokasi Bakal Dikunjungi Presiden Jokowi Dodo di Empat Lawang

 7. Malang, kota yang dijuluki sebagai kota Apple ini juga masuk ke dalam daftar kota dengan biaya hidup termurah di Indonesia.

Kita hanya perlu meroboh kocek mulai dari 420 ribu rupiah untuk biaya sewa kontrakan per bulan di Malang.

Untuk biaya makan di Malang sendiri sekitar 10.000 rupiah untuk proporsinya di rumah makan umum seperti Warteg. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan