5 Manfaat Buah Rambutan, Bisa Meningkatkan Kesehatan Jantung

5 Manfaat Buah Rambutan, Bisa Meningkatkan Kesehatan Jantung, foto : ilustrasi,google-detikfood--

LahatPos - Buah rambutan adalah sejenis buah tropis yang berasal dari Asia Tenggara. Buah ini terkenal karena kulitnya yang berduri dan berwarna merah atau kuning ketika matang.

Kulit buah rambutan umumnya berduri, dan duri-duri ini melindungi daging buah yang lembut di dalamnya.

Daging buah rambutan berwarna putih atau merah muda, lembut, dan manis. Terdapat biji besar di tengah daging buah yang tidak dapat dimakan.

Rambutan mengandung vitamin C, serat, mineral, dan antioksidan yang baik untuk kesehatan.

BACA JUGA:Bulu Kucing Membahayakan Kesehatan, Berikut 3 Hal yang Harus Dihindari dan Cara Mengurangi Risikonya

BACA JUGA:14 Warna Cat Kamar Tidur Yang Menciptakan Rasa Nyaman

Rambutan sendiri memang familiar bagi masyarakat Indonesia, yang buahnya sendiri hadir saat musim tertentu.

Tak hanya buahnya, tetapi daunnya, bijinya dan kulitnya juga bisa dimanfaatkan.

Seperti dilansir laman Boldsky, berikut manfaat kesehatan buah rambutan yang perlu diketahui.

1. Meningkatkan energi

Kandungan karbohidrat dan protein yang tinggi dalam buah rambutan memainkan peran penting dalam meningkatkan energi bagi tubuh.

BACA JUGA:Sah! 5 Wajah Baru Komisioner KPU

BACA JUGA:Isu Stunting Bahan Diskusi Utama

Selain itu, adanya varietas vitamin B dalam buah rambutan dapat membantu dan meningkatkan metabolisme energi, sehingga mengubah karbohidrat menjadi energi yang dapat digunakan oleh tubuh manusia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan