Lahat Pos - Sosok H Haryanto SE MM MBa merupakan figur birokrasi. Pada tahun 2017, ia terjun ke dunia perpolitikan dan terpilih di Pilkada Lahat tahun 2018 berpasangan dengan H Cik Ujang sebagai Bupati Lahat, dan H Haryanto sebagai Wakil Bupati Lahat.
Pada perhelatan Pilkada Lahat Tahun 2024 ini, H Haryanto kembali mencalonkon diri sebagai Wakil Bupati Lahat dari Paslon Berlian, dengan Calon Bupati Lahat Hj Lidyawati Cik Ujang SHUT MM.
Yuk cari tau profil Calon Wakil Bupati Lahat H Haryanto :
Nama : H. Haryanto, S.E.M.M
Lahir 24 September 1959
Jadian, Mulak Sebingkai, Lahat, Sumatera Selatan
Nama istri : Hj Sumiati S.Pd (Anggota DPRD Kabupaten Lahat 2024-2029)
Agama: Islam
RIWAYAT PENDIDIKAN ;
- S-1 STIE Serelo Lahat (1996-1999)
- S-2 STIE Artha Bodhi Iswara
RIWAYAT PEKERJAAN :
- Kasubag Anggaran Kabupaten Lahat (1991-1994)
- Kasubag Perbendaharaan Kabupaten Lahat (1994-1996)
- Kasubag Anggaran Kabupaten Lahat (1996-2000)