5 Bank Digital Tahun 2024 Lengkap Punya Fitur Canggih, Registrasi Mudah Cukup Instal Aplikasi, Cocok Buat Kamu

Rabu 03 Jul 2024 - 10:17 WIB
Reporter : Zki
Editor : Zki

Inilah 5 Bank Digital Lengkap dengan Fitur Canggih, Registrasi Pun Mudah, Cukup Instal Aplikasi

 

KORANLAPOS.COM - Terbaik di tahun 2024, Digitalisasi dan kemajuan teknologi seperti sekarang. Efektivitas dan efisiensi adalah hal yang penting bagi milenial maupun gen Z, termasuk dalam bidang perbankan. Yaitu bank digital.

Kehadirannya mulai menjamur beberapa tahun belakangan ini untuk menjawab kebutuhan kaum muda, akan layanan perbankan yang mudah, canggih, serta mampu menangani segala macam layanan pembayaran. 

Tidak hanya untuk menyimpan uang, aplikasi bank digital umumnya memiliki fitur-fitur yang lebih lengkap seperti investasi, kredit, virtual card, hingga layanan berbagai jenis pembayaran. 

Untuk registrasinya pun sangat mudah, cukup install aplikasi, mengisi data, kemudian melakukan verifikasi secara online, tanpa harus antri dan datang ke kantor bank.

Buat kamu yang sedang bingung memilih bank digital mana yang terbaik, simak ulasan ini sampai akhir, karena kami telah merangkum 10 bank digital terbaik yang bisa kamu pilih. 

1. Genius BTPN 

Pilihlah Genius jika Anda mencari bank digital dengan kartu yang ampuh digunakan untuk berbelanja online di merchant luar negeri.

Kartu debit Genius juga sudah berlogo Visa Contactless, sehingga bisa digunakan secara mudah di luar negeri.

Genius menyediakan kemudahan dalam pengaturan anggaran dengan fitur tabungan terpisah dan pengelolaan keuangan yang terintegrasi.

Genius juga menawarkan layanan perbankan yang cepat, aman dan inovatif, seperti pembayaran dengan Qris. Selain itu, virtual card-nya juga ampuh untuk belanja online secara lebih aman. 

Genius merupakan pilihan tepat bagi Anda yang menginginkan solusi perbankan digital yang modern dan praktis.

BACA JUGA:Mantap ! Bukit Asam Hadirkan Energi Tanpa Henti untuk Negeri

2. Blue by BCA Digital

Kategori :