5 Game Offline Paling Seru di Tahun 2024 Ini, Gratis Tanpa Kuota!

Ilustrasi rekomendasi game offline tanpa kuota. Sumber foto instagram-Yni/Lapos-

Koranlapos.com - Saat ini, Game offline mungkin sulit ditemukan mengingat semakin banyak game-game kompetitif yang populer di kalangan gamers. 

Tetapi bukan berarti tidak bisa memainkan game offline, setidaknya masih ada beberapa judul game oflfine terbaik di Android dan iOS yang seru dimainkan.

Dan bisa mengisi waktu liburan kamu atau merasa bosan, memainkan game offline juga bermanfaat jika termasuk orang yang ingin menghemat paket data internet.

Berikut 5 rekomendasi game offline paling seru:

BACA JUGA:Anda Harus Tahu Ini Loh Resep dan Cara Membuat Gado-Gado

1. Gunfire Brigade, merupakan sebuah game permainan bertahan hidup dimana kalian akan mengendalikan 3 karakter serta dibekali dengan senjata super.

2. Garden of Benben 6, merupakan sebuah game permainan horror offline yang merupakan seri terbaru yang dimana kamu akan berada pada suatu taman permainan dengan banyaknya teror hantu. 

3. There Be Madness, game ini merupakan sebuah game balapan yang cukup seru dimana kalian tidak hanya melakukan balapan saja namun juga kalian dapat mencelakai satu sama lainnya.

4. Combat Master, game ini merupakan sebuah game fps offline dimana terdapat banyak mode-mode seru dan juga senjata yang bisa kamu gunakan di dalam game yang satu ini. 

BACA JUGA:Benteng Vredeburg Yogyakarta, Miliki Nilai Historis Dalam Perjalanan Sejarah Indonesia

5. Tamagotchi Adventure, game yang satu ini merupakan sebuah game open world offline dimana kamu akan memulai suatu pertualangan serta dengan karakternya yang cukup lucu dan juga imut. (*) 

 

Baca juga berita:

Wajib Coba! Deteksi Jantung Lewat Jari, Ungkap Caranya

Tag
Share